Archive for November, 2021

WORKSHOP KONSEP VISUAL IP KARAKTER ANIMASI BERBASIS KEARIFAN LOKAL BUDAYA JAWA BARAT DI SMK NEGERI 15 BANDUNG

Oleh:  Riky Taufik Afif, S.Pd., M.Pd. Budaya adalah sumber inspirasi yang sangat luas dalam perancangan IP Karakter yang dapat diterakan pada perancangan animasi. Tim pengabdian Masyarakat dari Universitas Telkom melakukan pengabdian Masyarakat pada Senin, 15 November 2021 di SMK Negeri 15 Bandung memberikan pelatihan berupa workshop pada siswa siswi dari […]

Read More

Perancangan Identitas Visual dan Implementasinya Pada Kedai Kopi Binaan Komunitas di Kecamatan Pangalengan

W.T.G Putra, Lingga Agung, Diani Apsari Ambeu Preanger Pangalengan adalah komunitas penggiat kopi Arabica Java Preanger yang berlokasi di Pangalengan. Masyarakat binaan di Komunitas Ambeu Preanger Pangalengan memiliki hasil produksi berupa komoditas kopi yang mempunyai potensi nilai jual yang tinggi di kecamatan Pangalengan. Seiring berjalannya kegiatan komunitas, mereka memperluas penerimaan […]

Read More

FURNITURE SEBAGAI PEMENUHAN DAN FASILITAS PENDUKUNG OPTIMALISASI KEGIATAN MENGAJAR PADA TKA dan TPQ

Oleh: Fajarsani Retno Palupi, Vika Haristianti, Titihan Sarihati Pada 23 November 2021, Program pengabdian pada masyarakat, Telkom University, melalui tim dosen Desain Interior, melaksanakan serah terima kepada masyarakat sasar, yaitu TPA dan TPQ Al Hijrah, Cimahi. Serah terima itu diwakilkan oleh Kepala Sekolah Al Hijrah, ibu Lia. Dalam pelaksanaan pengabdian […]

Read More

Eksplorasi Desain Pagar pada Penampungan Kucing Komunitas Free Hibah Kucing Bandung (FHKB)

Pengabdian masyarakat kali ini berlokasikan di daerah Ligarwangi, Bandung.  Penampungan kucing ini merupakan salah satu penampungan yang dikelola oleh Komunitas Free Hibah Kucing/FHKB. Pada komunitas ini terdapat beberapa jejaring penampungan hewan yang dikelola secara mandiri. Beberapa anggota komunitas FHKB menjadikan rumahnya sebagai tempat penampungan hewan. Sayangnya fasilitas untuk menampung kucing […]

Read More

Dosen Desain Interior Memberikan Pendampingan Terkait Pengelolaan Interior Rumah Tipe 45 Selama Pandemi

Arifah Putri Salsaqilah | Desain Interior FIK Telkom University Pada hari Sabtu, tanggal 6 November 2021, tim Dosen dari Fakultas Industri Kreatif, tepatnya Program Studi Desain Interior mengadakan Workshop berjudul “Pendampingan Pengelolaan Interior Rumah Tipe 45 di Era Pandemi Covid 19”. Workshop ini adalah bagian dari rangkaian program pengabdian masyarakat […]

Read More